Nomor | 07/PRT/M/2019 | Jenis Peraturan | Peraturan Menteri |
Tanggal Ditetapkan | 20 Maret 2019 | Tanggal Pengundangan | 25 Maret 2019 |
Berita Negara | 319 | ||
Tentang | Standar dan Pedoman Pengadaan Jasa Konstruksi Melalui Penyedia |
||
Abstrak | bahwa pengadaan jasa konstruksi yang memenuhi tata nilai pengadaan dan kompetitif mempunyai peran penting bagi ketersediaan infrastruktur yang berkualitas sehingga akan berdampak pada peningkatan pelayanan publik dan pengembangan perekonomian nasional dan daerah, berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah, Kementerian/Lembaga dapat menindaklanjuti pelaksanaan Peraturan Presiden ini dengan peraturan menteri. |
||
Katalog | |||
Status |
Mengubah:
07/PRT/M/2011 |
||
Label |
Lampiran 1/ |
Lampiran 1/A. Standar Dokumen Kualifikasi JK .pdf |
Lampiran 1/B. Metode Seleksi, Prakualifikasi, Dua File, Kualitas dan Biaya, Kontrak Waktu Penugasan JK .pdf |
Lampiran 1/C. Metode Seleksi, Prakualifikasi, Dua File, Kualitas dan Biaya, Kontrak Lumsum JK .pdf |
Lampiran 1/COVER JK .pdf |
Lampiran 1/D. Metode Seleksi, Prakualifikasi, Dua File, Kualitas, Kontrak Waktu Penugasan JK .pdf |
Lampiran 1/E. Metode Seleksi, Prakualifikasi, Dua File, Kualitas, Kontrak Lumsum JK .pdf |
Lampiran 1/F. Metode Seleksi, Prakualifikasi, Dua File, Pagu Anggaran, Kontrak Waktu Penugasan JK .pdf |
Lampiran 1/G. Metode Seleksi, Prakualifikasi, Dua File, Pagu Anggaran, Kontrak Lumsum JK .pdf |
Lampiran 1/H. Metode Seleksi, Prakualifikasi, Dua File, Biaya Terendah, Kontrak Waktu Penugasan JK .pdf |
Lampiran 1/I. Metode Seleksi, Prakualifikasi, Dua File, Biaya Terendah, Kontrak Lumsum JK .pdf |
Lampiran 1/J. Metode Seleksi, Pascakualifikasi, Dua File, Kualitas, Kontrak Waktu Penugasan JK .pdf |
Lampiran 1/K. Metode Seleksi, Pascakualifikasi, Dua File, Kualitas, Kontrak Lumsum JK.pdf |
Lampiran 2/ |
Lampiran 2/A. Standar Dokumen Kualifikasi PK .pdf |
Lampiran 2/B. Metode Tender, Pascakualifikasi, Satu File, Sistem Harga Terendah, Kontrak Gabungan Lumsum dan Harga Satuan PK .pdf |
Lampiran 2/C. Metode Tender, Pascakualifikasi, Satu File, Sistem Harga Terendah, Kontrak Lumsum PK .pdf |
Lampiran 2/COVER PK .pdf |
Lampiran 2/D. Metode Tender, Pascakualifikasi, Satu File, Sistem Harga Terendah, Kontrak Harga Satuan PK .pdf |
Lampiran 2/E. Metode Tender, Pascakualifikasi, Dua File, Harga Terendah Ambang Batas, Kontrak Gabungan Lumsum dan Harga Satuan PK .pdf |
Lampiran 2/F. Metode Tender, Pascakualifikasi, Dua File, Harga Terendah Ambang Batas, Kontrak Lumsum PK .pdf |
Lampiran 2/G. Metode Tender, Pascakualifikasi, Dua File, Harga Terendah Ambang Batas, Kontrak Harga Satuan PK .pdf |
Lampiran 2/H. Metode Tender, Pascakualifikasi, Dua File, Sistem Nilai, Kontrak Gabungan Lumsum dan Harga Satuan PK .pdf |
Lampiran 2/I. Metode Tender, Pascakualifikasi, Dua File, Sistem Nilai, Kontrak Lumsum PK.pdf |
Lampiran 2/J. Metode Tender, Pascakualifikasi, Dua File, Sistem Nilai, Kontrak Harga Satuan PK .pdf |
Lampiran 2/K. Metode Tender, Prakualifikasi, Dua File, Sistem Nilai, Kontrak Gabungan Lumsum dan Harga Satuan PK .pdf |
Lampiran 2/L. Metode Tender, Prakualifikasi, Dua File, Sistem Nilai, Kontrak Lumsum PK .pdf |
Lampiran 2/M. Metode Tender, Prakualifikasi, Dua File, Sistem Nilai, Harga Satuan PK.pdf |
PermenPUPR07-2019.pdf |
Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat merupakan sistem yang dibangun sebagai wadah pendayagunaan bersama atas dokumen hukum bidang pekerjaan umum dan perumahan rakyat secara tertib, terpadu, dan berkesinambungan, serta merupakan sarana pemberian pelayanan informasi hukum secara lengkap, akurat, mudah, dan cepat di lingkungan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat serta masyarakat.
Dimohonkan agar dapat membaca secara seksama prasyarat penggunaan di bawah sebelum memanfaatkan situs Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat(PUPR) Republik Indonesia ini. Sehingga Anda dapat menggunakan situs JDIH Kementerian PUPR ini dengan baik. Bila anda tidak menyetujui prasyarat penggunaan, sebaiknya Anda tidak meneruskan ke langkah berikutnya. Apabila Anda langsung meneruskan ke halaman berikutnya, maka Anda dianggap faham dan setuju dengan isi prasyarat penggunaan. Prasyarat ini mungkin dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan kebijakan yang ditetapkan, oleh sebab itu diharapkan Anda mengikuti perkembangannya secara periodik.
Biro Hukum, Sekretariat Jenderal,
Kementerian Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat
Jl. Pattimura No.20,
RT.2/RW.1, Selong, Kby. Baru,
Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12110,
Indonesia.
P: (021) 739-6783 Ext: 1386, (021) 723-5216
E: jdih@pu.go.id